Kesiapan Pemerintah Desa dalam Implementasi Pengelolaan Dana Desa (Studi Kasus: Desa Linggasari Kecamatan Kembaran Kabupaten Banyumas)

Wavip Zahri Jatmiko, Meutia Karunia Dewi, Rio Dhani Laksana, Ari Setyo Prihdiyanti

Abstract


Kebijakan yang telah diterapkan Pemerintah Pusat mengenai pengembangan desa dan anggarannya untuk mendukung pertumbuhan perekonomian tentunya diperlukan SDM yang memiliki kualitas dan komitmen yang tinggi untuk dapat memanfaatkan dana yang diberikan kepada pemerintah desa agar efektif dan efisien. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesiapan pemerintah desa dalam implementasi pengelolaan dana desa dilihat dari kesiapan SDM dan komitmen. Metode penelitian yang digunakan adalah metode analisis deskriptif. Responden penelitian ini adalah aparatur desa dan pengurus BUMDES sebanyak 20 sampel. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan wawancara. Instrumen yang digunakan yaitu dengan reduksi data, penyajian data, dan analisis langsung di lapangan.

Keywords: Kesiapan SDM, Komitmen, Kesiapan Pengelolaan Dana.


Full Text:

PDF

References


Amalia Yulianti, Rizky. 2011.Regulatory Gap Analysis.

Ardiami, Kinanthi Putri & Hadri Kusuma. 2018. Analisis Pemerintah Desa dalam Pengelolaan Keuangan Sesuai dengan Undang-Undang. Future Jurnal Manajemen dan Akuntansi Vol. 6(1): 28-46; September 2018.

Bangun, Wilson. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: penerbit Erlangga. Dessler, Gary. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT INDEKS.

Ferina, Ika Sasti, dkk. 2016. Tinjauan Kesiapan Pemerintah Desa dalam Implementasi Peraturan Menteri dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Keuangan Desa (Studi Kasus Pada Pemerintah Desa Di Kabupaten Ogan Ilir). Jurnal Manajemen dan Bisnis Sriwijaya Vol. 14 No.3.

Fitri. 2015. Kinerja Pemerintah Desa dalam Pengelolaan Alokasi Dana Desa pada Desa Vatunonju Kecamatan Biromaru Kabupaten Sigi. Jurnal Katalogis. Volume 3; 180- 193).

Kusuma, Ririz Setiawati. 2013. Analisis Kesiapan Pemerintah dalam Menerapkan Standar Akuntansi Berbasis Akrual (Kasus pada Pemerintah Kabupaten Jember). Skripsi Universitas Jember, Jember.

Laia, Gairah. 2019. Analisis Kinerja Pemerintah Desa dalam Pengelolaan Alokasi Dana Desa di Kecamatan Toma Kabupaten Nias Selatan. Teluk Dalam. STIE Nias Selatan.

Luthans. 2006. Perilaku Organisasi edisi 10. Yogyakarta: Penerbit Andy

Mada, Sarifudin dkk. Pengaruh Kompetensi Aparat Pengelola Dana Desa, Komitmen Organisasi Pemerintah Desa, dan Partisipasi Masyarakat terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa di Kabupaten Gorontalo. Jurnal. Program Megister Akuntansi.

Mangkunegara, Anwar Prabu. 2012. Evaluasi Kinerja SDM. Cetakan Keenam. Bandung: Refika Aditama.

Moleong, J Lexy. 2014. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Niko

Moleong, j, Lexy. 2006. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Nordiawan, Deddi. 2010. Akuntansi Sektor Publik. Salemba Empat: Jakarta.

Pusat Litbang Pembangunan dan Keuangan Daerah Badan Penelitian Dan Pengembangan Kementerian Dalam Negeri. 2010. Kesiapan Pemerintah Daerah Dalam Implementasi SAP Berbasis Akrual Penuh Berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 71 Tahun 2010. Kementerian Dalam Negeri, Jakarta.

PP Nomor 60 Tahun 2014 Tentang Dana Desa Yang Bersumber Dari APBN.

Ramadhan, Wahyu & Fefri Indra Arza. 2021. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kesiapan Aparatur Desa dalam Implementasi Pengelolaan Keuangan Dana Desa pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Eksplorasi Akuntansi. 3(3). 672-686.

Republik Indonesia. Peraturan Menteri dalam Negeri Nomor 113 tahun 2014 tentang Pengelolaan Keuangan Desa. Jakarta.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.