KONTRIBUSI HUMAN CAPITAL TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI MELALUI PENDIDIKAN

Ramita Kholifaturrohmah, Dwita Aprillia Floresti, Viviana Mayasari, Monica Rosiana

Abstract


Human capital mencerminkan pengetahuan, keterampilan, kemampuan, ide, dan kesehatan dari fungsi produktivitas dalam suatu perekonomian, sehingga meningkatnya komponen tersebut dapat mengarah pada peningkatan produktivitas, fleksibilitas, dan inovasi untuk pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan. Tujuan penelitian ini untuk mengkaji lebih mendalam mengenai kontribusi human capital terhadap pertumbuhan ekonomi melalui pendidikan. Metode penelitian menggunakan studi literatur untuk mengidentifikasi teori dan artikel yang relevan tentang human capital, pertumbuhan ekonomi dan pendidikan. Berdasarkan hasil studi literatur dapat disimpulkan bahwa human capital yang dilihat dari aspek pendidikan, kesehatan serta tenaga kerja berpengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi. Di antara ketiga aspek human capital tersebut, pendidikan merupakan aspek yang paling mempengaruhi tingkat pertumbuhan ekonomi. Hal itu membuat pemerintah dan masyarakat luas perlu untuk meningkatkan kesadaran setiap individu, sebagai bagian dari negara secara keseluruhan, bahwa pendidikan sangatlah penting dan akan memengaruhi pertumbuhan ekonomi berkelanjutan.


Keywords


human capital, pertumbuhan ekonomi, pendidikan

References


Adriani, E. (2019). Pengukuran modal manusia (suatu studi literatur). J-MAS (Jurnal Manajemen Dan Sains), 4(1), 176-183.

Anggadini, F. (2015). Analisis Pengaruh Angka Harapan Hidup, Angka Melek Huruf, Tingkat Pengangguran Terbuka dan Pendapatan Domestik Regional Bruto Perkapita Terhadap Kemiskinan pada Kabupaten/Kota di Provinsi Sulawesi Tengah Tahun 2010-2013. Katalogis, 3(7).

Anwar, A. (2017). Peran modal manusia terhadap pertumbuhan ekonomi regional di Jawa. Yogyakarta State University.

Arifin, A. (2019). Pengaruh Pendidikan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Riau. Turast: Jurnal Penelitian dan Pengabdian, 7(2), 145-160.

Balmaceda, F. (2021). A failure of the market for college education and on-the-job human capital. Economics of Education Review, 84, 102165.

Baily, M. N., Bosworth, B., & Kennedy, K. (2021). The contribution of human capital to economic growth.

Baron, A., & Armstrong, M. (2013). Human Capital Management Konsep dan Implementasi. Jakarta: PPM.

Becker, G. S. (2009). Human capital: A theoretical and empirical analysis, with special reference to education. University of Chicago press.

Belke, A., & Wernet, A. (2015). Poverty reduction through growth and redistribution policies—A panel analysis for 59 developing countries. Review of Development Economics, 19(1), 143-162.

BPS. (2021). Indeks Pembangunan Manusia Dimensi Pendidikan. bps.go.id, diakses 22 September 2021

Creswell, J. W. (2016). Research design: pendekatan metode kualitatif, kuantitatif, dan campuran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 5.

Dankyi, A. B., Abban, O. J., Yusheng, K., & Coulibaly, T. P. (2022). Human capital, foreign direct investment, and economic growth: Evidence from ECOWAS in a decomposed income level panel. Environmental Challenges, 9, 100602.

Egana-delSol, P., Contreras, D., & Valenzuela, J. P. (2019). The impact of art-education on human Capital: An empirical assessment of a youth orchestra. International Journal of Educational Development, 71, 102105.

Human Development Report. (2022). Report 2021/2022.

Hanifah, H., & Yulhendri, Y. (2022). Human Capital, Kebijakan Pendidikan dan Pertumbuhan Ekonomi Analisis Evidence di Indonesia. Jurnal Salingka Nagari, 1(1), 78-92.

Jojo, Gandhy, A., Simanullang, E. S., & Frasipa, A. (2019). Analisis Human Capital Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Periode 2001 - 2017. Optima, 3(1), 52–61.

Mahya, A. J., & Widowati, W. (2021). Analisis Pengaruh Angka Harapan Lama Sekolah, Rata-Rata Lama Sekolah, Dan Pengeluaran Per Kapita Terhadap Indeks Pembangunan Manusia. Prismatika: Jurnal Pendidikan Dan Riset Matematika, 3(2), 126-139.

Mariana, D. R. (2015). Education as a determinant of the economic growth. The case of Romania. Procedia-Social and Behavioral Sciences, 197, 404-412.

Nugroho, S. B. M. (2016). Pengaruh Pendidikan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi. Media Ekonomi dan Manajemen, 29(2).

Nurkuntari, Y., Fauzi, F., & Darsyah, M. Y. (2016). Analisis jalur terhadap fakor-faktor yang mempengaruhi indeks pembangunan manusia. Value Added: majalah ekonomi dan bisnis, 12(2).

Ogundari, K., & Awokuse, T. (2018). Human capital contribution to economic growth in Sub-Saharan Africa: does health status matter more than education?. Economic Analysis and Policy, 58, 131-140.

Purba, B., Rahmadana, M. F., Basmar, E., Sari, D. P., Klara, A., Damanik, D., ... & Nugraha, N. A. (2021). Ekonomi Pembangunan. Yayasan Kita Menulis.

Purnomo, S. D., Istiqomah, I., & Suharno, S. (2021). The Effect of Human Capital and Human Capital Spillover on Economic Growth. ICORE, 5(1).

Schultz, T. W. (1961). Investment in human capital. The American economic review, 51(1), 1-17.

Suhendra, I. (2020). Modal Manusia Dan Pertumbuhan Ekonomi Di Indonesia Menggunakan Estimasi Panel. Jurnal Ekonomi-Qu, 10(2), 225-239.

Sultana, T., Dey, S. R., & Tareque, M. (2022). Exploring the linkage between human capital and economic growth: A look at 141 developing and developed countries. Economic Systems, 46(3), 101017.

Sani, R. M., Sambodo, H., & Bambang, B. (2018). The Effect of Human Capital, Labors, and Capital on Economic Growth in Barlingmascakeb. Eko-Regional: Jurnal Pembangunan Ekonomi Wilayah, 13(2).

Sugiyono, M. P. P., & Kuantitatif, P. (2009). Kualitatif, dan R&D, Bandung: Alfabeta. Cet. Vii.

Todaro, M. P., & Smith, S. C. (2006). PEMBANGUNAN EKONOMI, edisi 9, jilid 1. Erlangga.

Utami, F. P. (2020). Pengaruh indeks pembangunan manusia (IPM), kemiskinan, pengangguran terhadap pertumbuhan ekonomi di Provinsi Aceh. Jurnal Samudra Ekonomika, 4(2), 101-113.

Wau, T. (2021). Determinan pertumbuhan ekonomi daerah Kepulauan Nias. Jurnal Progres Ekonomi Pembangunan (JPEP), 6(1), 39-48.

Whalley, J., & Zhao, X. (2013). The contribution of human capital to China's economic growth. China Economic Policy Review, 2(01), 1350001.

Wibowo, M. G. (2019). Quality of human development index (HDI) in muslim countries (Case study of OIC members). JEBI (Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam), 4(1), 1.

World Bank. (2021). The human capital index 2020 update: human capital in the time of COVID-19. The World Bank.

Wujarso, R. (2022). Peran human capital dalam pertumbuhan ekonomi. JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research), 6(2), 430-438.

Yusuf, M. Z., Hidayati, N., Wibowo, M. G. & Khusniati, N. (2022). Pengaruh Pendidikan Dan Ipm Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Daerah Istimewa Yogyakarta. Jurnal Ekonomi dan Pendidikan, 19(1).

Zed, M. (2014). Metode Penelitian Kepustakaan. Jakarta: Yayasan Pustaka Obor Indonesia




DOI: https://doi.org/10.32424/jeba.v24i4.3482

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

Indexed by :

Partnership with Professional Association :